Pagi yang cerah ini begitu indah, sambil santai di temani segelas kopi hangat. Suatu kebahagian buat saya karena masih dapat merasakan nikmatnya pemberian Allah. Mudah - mudahan yang membaca artikel yang satu ini, merasakan hal yang sama.
Amin.
langsung saja ya gan ke pembahasannya, kemaren saya iseng iseng buka gmail yang sudah lama dibuatnya. Saya menemukan kesulitan dalam membukanya. He... ternyata saya lupa paswornya :). maklum gan saya pelupa. he..
Setelah saya buka kembali menggunakan email alternatif dan akhirnya dapat terbuka lagi, iseng - iseng saya merubah tampilannya sambil memperhatikan tampilan gmail saya yang baru. Mungkin agan sudah mengetahuinya sebelum aripada saya dan mungkin juga saya bisa disebut pahlawan kesiangan.. hahaha...
Disana saya menemukan kata " Send SMS ", iseng - iseng saya mencobanya memasukun nomor saya sendiri dan mencoba mengirim pesan percobaan, wow saya terkejut ternyata bisa digunakan dan kabar gembiranya gratis.
Tanpa membuang waktu saya langsung browsing di google dengan kata kunci " sms gratis gmail ", saya menemukan sebuah artikel dari blog orang ternyata benar adanya dan gmail meluncurkan sebuah sms gratis ini di indonesia dengan negara tetangga mulai tanggal 29 Maret 2011, ternyata masih angat ya gan ?
Saya rasa kebahagian yang saya dapatkan ini belum terasa puas bila saya menikmatinya sendiri saja. apalagi yang berbau gratis pasti semua orang menginginkannya, ya kan gan. Saya yakin anda yang masih setia membaca artikel ini sudah tdak sabar ingin menggunakannya. Layanan sms gratis in idulunya hanya bisa dinikmati untuk nomor - nomor amerika serikat. tapi pada bulan kemarin google membukanya untuk beberapa negara termasuk Indonesia, Ghana, Israel, Malawi, Nigeria, Zambia, Uganda, Tanzania, Arab Saudi, Senegal, Palestina, hingga kenya.
Namun sayangnya di Indonesia hanya dapat dinikmati oleh pelanggan Telkomsel dan Indosat saja, yang lain nyusul belum dapat menikmati layanan ini. Tapi google memberikan batasan untuk layanan sms gratis ini dengan kuota 1 hati untuk 50 sms.
Yang sudah diketahui untuk diketahui, tarif SMS internasional Telkomsel adalah Rp,600, sementara Indosat Rp.500 per SMS, kecuali seluruh negara di Eropa, Fiji, Papua Nugini, Senegal & Uni Emirat Arab dikenakan biaya Rp1.200 per SMS. Dibandingkan dengan SMS in Chat di Gmail, tentu sangat terasa. Apalagi, setelah 24 jam, kuota SMS akan kembali ke 50.
kalau saya sih gan langsung dapat menggunakan layanan sms ini tapi mungkin saja berbeda dengan anda langkahnya seperti ini.
Perhatikan gambar yang di bawah
Di dalamnya, Anda mengaktifkan fitur SMS (text messaging) in Chat dan SMS in Chat gadget dengan mengklik Enable. Jika sudah, geser mouse ke bawah dan klik Save Changes. Instalasi selesai. Di sebelah kiri inbox Gmail Anda akan muncul tabulasi 'Send SMS'.
Untuk cara menggunkannya agan tinggal masukkan nomor tujuan dan jangan lupa yang dimasukan harus sesuai dengan kode negara " 6282112365 " contohnya seperti itu, laku klik save dan nanti akan muncul sperti kotak chat. Disana agan tinggal ketik saja pesan yang akan di kirim ke nomot tujuannya lalu enter.
Beres deh gan...
Sampai sini saja dlu ya gan, selanjutnya silahkan coba sendiri.
klik disini jika anda belum memiliki acount google.
nice info...google emang the best sob,,,
ReplyDeletekoment balik y gan...
Iya gan, lenhkap sudah semuanya di google.
ReplyDelete