perlengkapan dapur

Monday, October 28, 2013

Resep Masakan Valentine





By : Odilia Winneke - detikfood



Bahan :
  1. 100 g tepung terigu 
  2. 20 g cokelat bubuk 
  3. 1/4 sdt soda kue 
  4. 100 g gula palem 
  5. 50 g gula pasir 
  6. 2 butir telur ayam 
  7. 2 sdm minyak sayur 
  8. 125 g sour cream (krim asam) low fat 
  9. 60 g dark cooking chocolate, lelehkan 
  10. 60 g dark cooking chocolate, cincang 


Cara membuat :
  • Siapkan loyang bentuk hati 18 cm atau 20 m. Semir mentega dan taburi sedikit tepung terigu. 
  • Ayak tepung terigu, cokelat dan soda kue jadi satu. 
  • Kocok gula, telur, krim asam dan minyak sayur hingga rata. 
  • Tambahkan cokelat leleh, kocok rata. 
  • Masukkan campuran terigu, aduk hingga rata. 
  • Tuang ke dalam loyang, ratakan. 
  • Taburi cokelat cincang. Panggang dalam ovenpanas 180C selama 35 menit. 
  • Angkat, dinginkan.  




4.5

No comments:

Post a Comment

Teriakasih sudah memberikan komentar yang baik di blog ini.
Jangan lupa berkunjung kembali dan tinggalkan komentarnya lagi ya !!!!